Blog
Siap-Siap! Periode Lapor SPT Tahunan 2023 Mulai 1 Januari 2024
Ditjen Pajak (DJP) mulai mengingatkan wajib pajak agar bersiap melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan 2023. Penyuluh Pajak Ahli Muda Kanwil DJP Jatim III Nurul Armylia mengatakan Indonesia menganut sistem pajak self-assessment sehingga wajib pajak harus mendaftar, menghitung, membayar, dan melaporkan sendiri pajak yang terutang. Pelaporan SP.
Read MoreCek Validitas NIK-NPWP dengan Login DJP Online, Atau Pakai Cara Ini
Penerapan pemanfaatan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) mundur menjadi 1 Juli 2024, dari semula 1 Januari 2024. Kendati begitu, wajib pajak tetap diimbau segera melakukan pemadanan NIK sebagai NPWP. Secara sederhana, untuk mengecek apakah NIK sudah padan dengan NPWP bisa dilakukan dengan login menggunakan NIK .
Read MoreSalah Isi NPWP Faktur Pajak, Perlu Buat FP Baru dengan NPWP yang Benar
Wajib pajak perlu melakukan mekanisme faktur pajak (FP) batal apabila terdapat kesalahan dalam pengisian Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dan sudah approval sukses. Tata cara pembatalan faktur pajak bisa dilihat pada lampiran huruf K Peraturan Dirjen Pajak PER-03/PJ/2022. "Kemudian setelah itu, silahkan membuat faktur pajak baru dengan NPWP ya.
Read MorePMK Baru! Implementasi Penuh NIK sebagai NPWP Mundur Jadi 1 Juli 2024
Jadwal implementasi penuh penggunaan Nomor Induk Kependudukan (NIK) sebagai Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) mundur. Mundurnya jadwal ini tertuang dalam PMK 136/2023 yang menjadi perubahan atas PMK 112/2022. Implementasi penuh yang seharusnya terhitung sejak 1 Januari 2024 berubah menjadi 1 Juli 2024. Hal ini sesuai dengan Pasal 11 PMK 112/2022 s.t..
Read MoreWajib Pajak Non-Efektif Bisa Validasi NIK-NPWP Tanpa Aktivasi Dulu
Wajib pajak orang pribadi diimbau segera memadankan Nomor Induk Kependudukan (NIK)-nya sebagai Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Sesuai dengan PMK 112/2022, mulai 1 Januari 2024, wajib pajak menggunakan NIK sebagai NPWP dengan format 16 digit. Pemadanan NIK-NPWP ini bisa dilakukan secara mandiri melaui DJP Online. Lantas, bagi wajib pajak yang statu.
Read More