Blog


Tax holiday diperluas, ini dia sektor-sektornya

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah terus berupaya untuk terus memperkuat ekonomi nasional. Hari ini (16/11), pemerintah telah meluncurkan paket kebijakan ekonomi jilid XVI. Salah satunya, yang menjadi perhatian pemerintah adalah perluasan fasilitas pengurangan pajak penghasilan badan (tax holiday). Menteri Koordinator bidang Perekonomian.

Read More

Ditjen Pajak optimistis realisasi penerimaan pajak capai 95% dari target akhir 2018

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan mencatat, realisasi penerimaan pajak per akhir Oktober mencapai Rp 1.016,52 triliun. Jumlah tersebut baru mencapai 71,39% dari target penerimaan pajak dalam APBN 2018. Sementara, Direktorat Jenderal Pajak mematok penerimaan pajak setidaknya bisa mencapai 94,9% dari pagu APBN agar selisih kekurangan .

Read More

Realisasi penerimaan pajak tembus Rp 1.000 triliun hingga Oktober

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Realisasi penerimaan pajak periode Januari-Oktober 2018 telah menembus Rp 1.016,5 triliun atau 71,4% dari target dalam APBN 2018 yakni Rp 1.424 triliun. Dibandingkan periode yang sama tahun lalu, realisasi penerimaan pajak tumbuh 17,6% yoy. "Ini loncatan yang sangat tinggi," ujar Menteri Keuangan Sri Mulyani,.

Read More

Catat, penghapusan denda pajak kendaraan bermotor di DKI berlaku mulai hari ini

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemprov DKI Jakarta menghapuskan denda pajak kendaraan bermotor (PKB) dan sanksi administrasi bea balik nama kendaraan bermotor (BBNKB), dan sanksi administrasi pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (PBB-P2). Kebijakan tersebut berlaku mulai 15 November sampai 15 Desember 2018.  Kepala Pelaksana Tug.

Read More

Pajak tambang batubara dipangkas, penerimaan dari sektor tambang tidak turun

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah akan menurunkan tarif pajak penghasilan (PPh) badan perusahaan batubara. Kendati tarif PPh badan akan dipangkas, Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, tidak akan menurunkan penerimaan negara dari sektor pertambangan. "Skema dari struktur sisi penerimaan negara ini dilihat dalam skema negosiasi di Freeport.

Read More