Blog
Penerimaan pajak bumi dan bangunan sudah lewati target tahun 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dampak pandemi corona virus disease 2019 (Covid-19) terhadap penerimaan negara nyatanya mampu ditangkal oleh pos pajak bumi dan bangunan (PBB). Bahkan hingga November 2020, PBB sudah melewati target. Berdasarkan data Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2020, realisasi penerimaan PBB hingga akhir November sebe.
Read MorePenerimaan pajak masih tekor sekitar Rp 273,5 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jelang tutup tahun, penerimaan pajak masih tekor hingga Rp 273,5 triliun, alias jauh dari target yang ditetapkan oleh pemerintah. Pencapaian penerimaan pajak yang loyo disebabkan oleh dampak pandemi corona virus disease 2019 (Covid-19). Data Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2020 menunjukkan hingga akhir Novembe.
Read MoreSri Mulyani: Penerimaan pajak terus membaik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan penerimaan pajak pada jenis sektor usaha terus mengalami pembalikan pada posisi akhir di Novemeber 2020. Ia menerka tren ini akan terus berjalan hingga Desember seiring dengan perbaikan ekonomi di kuartal IV-2020 dibandingkan kuartal III-2020 dan kuartal .
Read MoreAkhir tahun penerimaan pajak melesat, bagaimana dengan 2020?
Tren penerimaan pajak biasanya melesat di periode akhir tahun. Akan tetapi, dengan kondisi ekonomi di tahun ini yang terpapar virus corona, masih jadi ancaman penerimaan negara terbanyak itu dikarenakan aktivitas ekonomi yang melandai. Sebagai gambaran, tahun lalu realisasi penerimaan pajak pada kuartal IV-2019 sebesar Rp 429,47 triliun, tumbuh se.
Read MorePemerintah siap tarik pajak transaksi elektronik perusahaan digital asing tahun depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan, pemerintah Indonesia bersiap memungut pajak perusahaan digital asing dengan menggunakan skema pajak transaksi elektronik (PTE). Pemungutan PTE berasal dari nilai transaksi gross perusahaan digital asing. Pungutan PTE bisa direalisasikan, sebab saat ini pe.
Read More